Showing posts with label Kuliner. Show all posts
Showing posts with label Kuliner. Show all posts

1.5.19

Bagaimana Peluang Usaha Steak Ikan? Ini Dia Pembahasannya

Steak Ikan & Peluang Usahanya
Steak menjadi salah satu kuliner yang dianggap cukup mahal harganya sehingga tidak bisa sering-sering disantap jika tak ingin isi kantong kamu kempes. Steak biasanya terbuat dari daging sapi dengan standar ukuran mulai dari 150 hingga 500 gram. Tapi ternyata steak tidak hanya terbuat dari daging sapi saja, melainkan juga bisa dibuat dari ikan. 


-------
Daftar Isi :
--------

JENIS IKAN YANG COCOK UNTUK STEAK

Tentu saja ikan yang digunakan untuk steak tidak bisa sembarangan. Ikan untuk steak haruslah ikan yang memiliki sedikit duri. Selain itu, ikan juga harus memiliki tulang besar di tengah karena jika tidak, daging ikan yang memiliki tekstur sangat lembut bisa terurai saat dipanggang atau dibakar. Di bawah ini ada lima ikan-ikan yang direkomendasikan untuk dijadikan steak, yaitu:

1. Salmon
Salmon menjadi ikan yang paling banyak digunakan untuk olahan steak karena dagingnya yang cukup tebal. Daging ikan salmon memiliki warna cerah yang sangat menarik. Selain itu, salmon memiliki kandungan omega3 yang sangat tinggi sehingga bisa meningkatkan fungsi otak, mencegah alzhaimer, hingga meredakan stress. Protein tinggi pada salmon memang tidak bisa dengan mudah dicerna oleh tubuh, tapi protein pada salmon bisa membantu pembakaran lemak dan membentuk otot tubuh yang lebih maksimal.

sumber : pergikuliner.com


2. Tuna
Jenis ikan selanjutnya yang banyak digunakan menjadi steak adalah tuna. Ikan tuna memiliki daging yang sangat tebal dan sangat berserat sehingga saat dijadikan menjadi steak, ikan ini tidak mudah hancur. Sebelum memasaknya menjadi steak, sebaiknya tuna diberi bumbu rendaman selama kurang lebih 15 menit terlebih dahulu agar lebih meresap karena daging tuna yang tebal. Tak berbeda jauh dengan salmon, ikan tuna juga merupakan sumber protein yang sangat tinggi sehingga bisa membantu menjaga otot tetap kuat.

3. Gindara
Keberadaan ikan gindara di Indonesia mungkin lebih dikenal dalam olahan masakan Makassar seperti gulai ikan atau ikan masak bumbu kuning. Selain itu, gindara juga banyak ditemukan pada sajikan sup khas Indonesia. Tapi ternyata gindara juga sangat enak jika dijadikan steak. Ikan gindara memiliki tekstur yang tak jauh berbeda dengan salmon dan tuna, yakni memiliki daging yang tebal dengan tulang besar di tengah. Ikan ini ternyata bisa meningkatkan fungsi kekebalan tubuh karena kandungan minyak ikan alami yang terdapat di dalamnya.

4. Dori
Ikan yang satu ini memiliki nama asli John Dory. Ikan yang berasal dari perairan laut dingin memiliki daging yang putih dengan tekstur yang jauh berbeda dengan ikan-ikan di atas, yakni serat dagingnya lebih halus dan lembut sehingga saat memasaknya menjadi steak, kamu harus ekstra berhati-hati agar dagingnya tidak hancur. Dori banyak dijual dalam bentuk beku dan sering digunakan untuk olahan fish and chips. Saat diolah menjadi steak, dori memiliki sensasi tekstur dan cita rasa yang tak kalah unik dan lezat jika dibandingkan ikan-ikan lainnya.

5. Tenggiri
Ikan tenggiri yang banyak digunakan oleh orang Indonesia menjadi beragam olahan tradisional. Sebut saja kuliner terkenal yang menggunakan ikan tenggiri seperti pempek, otak-otak, hingga siomay. Kamu pasti tak akan bisa menolaknya bukan? Ikan tenggiri yang memiliki daging tebal ini ternyata juga bisa kamu temukan dalam olahan steak yang disajikan dengan sayuran rebus, kentang, dan juga siraman saus khas steak yang lezat.

6. Kakap
Jenis ikan ini juga banyak digunakan untuk membuat steak. Keunggulannya ikan Kakap lebih banyak tersedia dipasaran dan relatif mudah membelinya dan harganyapun bisa lebih murah dari jenis ikan sebelumnya.

PELUANG USAHA STEAK IKAN
Bagaimana Peluang usaha steak ikan (fish stick) memang sangat menggiurkan dan sangat baik untuk dimanfaatkan. Stik ikan merupakan salah satu makanan yang merupakan bentuk diversifikasi ikan kering yang dibuat dari potongan daging ikan tanpa tulang. Pada umunya semua jenis ikan bisa dibuat stik. 

Pada umunya ikan yang bisa digunakan untuk membuat stik adalah ikan yang memiliki daging tebal . jenis ikan yang bisa digunakan untuk membuat stik ikan diantaranya adalah ikan kakap, ikan tenggiri. Mengapa stik ikan ini harus menggunakan daging yang tebal karena agar mudah difillet. Stik ikan ini terkenal akan cita rasanya yang gurih dan dapat dnegan mudah kita temui. Lalu bagaimanakah cara untuk membuat stik ikan ini ? di bawah ini akan saya berikan resep untuk membuat stik ikan.

Contoh Analisa Usaha Stik ikan

Produk
Produk yang akan di berikan kepada konsumen adalah berupa stik ikan

Potensi pasaran

Tujuan didirikannya usaha stik ikan ini adalah diperuntukkan untuk seluruh lapisan masyarakat yang menggemari olehan makanan stik ikan ini. Untuk lokasi untuk memasarkan stik ikan ini adalah di pinggir jalan protokol dengan mendesain lokasi usaha dengan tema semenarik mungkin.

Gambaran pesaing
untuk di daerah (x) masih sedikit orang yang berjualan stik ikan bahkan bisa dihitung dengan jari. Jadi dengan didirikannya usaha stik ikan ini bisa berpotensi akan ramai pengunjung.

Keunggulan produk
Produk yang ditawarkan kepada konsumen adalah stik ikan yang menggunakan ikan kakap dan ikan tenggiri dengan menggunakan bumbu – bumbu jawa. Dalam usaha ini ,memiliki strategi pemasaran seperti yang ada di bawah ini :
  • Menjaga kualitas makanan
  • Selalu mendengarkan saran dan kritik dari konsumen
  • Menetapkan harga yang bersaing dengan tetap memperhatikan bahan baku yang digunakan

Price
Mengenai harga steak ikan, harga yang ditawarkan untuk 1 porsi steak ikan  dengan harga Rp. 10.000,- + teh

Harga jual disesuikan dengan jenis ikan yang digunakan

Place
Tempat usaha yang dipilih untuk menjalankan usaha stik ikan ini adalah di pinggir jalan protokol agar mudah dijangkau.

Promosi
Promotion yang datap dilakukan dalam pemasaran steak ikan diantaranya adalah dengan cara : Promotion di radio, Promotion di koran, Membuat pamphlet dan baliho, Promotion di intenet, Jual beli on line dan via telfon , Ikut serta dalam bazar guna untuk mengenalkan steak ikan ke masyarakat sekitar.

Contoh Analisa Keuangan usaha stik ikan’

Modal yang dibutuhkan dalam pembuatan usaha steak ikan ini antara lain :
Biaya tempat usaha Rp. 5.000.000,-
Biaya produksi Rp. 3.000.000,-
Biaya promotion Rp. 1.000.000,-
Biaya oprasional Rp. 2.000.000,- +
Rp. 11.000.000,-

Dari mana modal diperoleh

Modal usaha steak ikan, diperoleh dari :
a)Pinjam Bank
b)Pinjam orang tua
c)Pinjam teman
d)Tabungan sendiri
e)Bisnis gabungan dengan teman

KEUANGAN
Investasi
Adapun biaya investasi yang dikeluarka untuk usaha steak ikan ini adalah sebagai berikut :
Kompor Rp. 300.000,-
Tabung gas Rp. 100.000,-
Wajan/ pemanggang Rp. 60.000,-
Baskom 2 buah Rp. 20.000,-
Spatula 1 lusin Rp. 20.000,-
Pisau makan 1 lusin Rp. 50.000,-
Piring saji (cobek) 1 lusin Rp. 60.000,- +
Rp. 610.000,-

Masa pakai alat :
Kompor 3 tahun
Wajan/ pemanggang 1 bulan
Baskom 5 buah 6 bulan
Spatula 1 lusin 1 tahun
Pisau makan 1 lusin 1 tahun
Piring saji (cobek) 1 lusin 1 tahun
Anggaran penjualan dan produksi

Adapun anggaran penjualan dan produksi dari usaha steak ikan ini sebagai berikut :
Operasional Cost per Bulan


Fixed Cost :
Kompor gas 1/36 Rp. 300.000,- = Rp. 8.400,-
Wajan/ pemanggang 1/12 Rp. 60.000,- = Rp. 5.000,-
Baskom 1/6 Rp. 20.000,- = Rp. 3.400,-
Spatula 1/12 Rp. 20.000,- = Rp. 1.700,-
Pisau makan 1/12 Rp. 50.000,- = Rp. 4.200,-
Piring saji (cobek) 1/12 Rp. 60.000,- = Rp. 5.000,-
Total Fixed Cost Rp. 27.700,-


Variabel Cost :
Daging khas dalam 2 kg@ Rp.80.000,- @ 30 hari =Rp4800.000,-
Jeruk nipis ¼ @ Rp. 2.000,- @ 30 hari =Rp. 15.000,-
Saus cabai 1 kg @ Rp. 10.000,- @ 30 hari =Rp. 300.000,-
Kecap manis 1 botol @ Rp. 9.000,- @ 30 hari =Rp. 270.000,-
Margarin 1 kotak @ Rp. 3.000,- @ 30 hari =Rp. 90.000,-
Saus tomat 1 kg @ Rp. 5.000,- @ 30 hari =Rp. 150.000,-
Gula jawa ½ kg @ Rp. 2.500,- @ 30 hari =Rp. 37.500,-
Bawang bombai ½ kg @ Rp. 6.000,- @ 30 hari =Rp. 90.000,-
Cabai merah ¼ kg @ Rp. 5.000,- @ 30 hari =Rp. 37.500,-
Kecap asin 1 botol @ Rp. 5.000,- @ 30 hari =Rp. 150.000,-
Lada hitam bubuk ¼ kg @ Rp. 5.000,- @ 30 hari =Rp. 37.500,-
Saus tiram ¼ kg @ Rp. 4.000,- @ 30 hari =Rp. 30.000,-
Tepung maizena ¼ kg @ Rp. 2.000,- @ 30 hari =Rp. 15.000,-
Brokolli hijau 2 kg @ Rp. 8.000,- @ 30 hari =Rp.480.000,-
Buncis 1 kg @ Rp. 3.500,- @ 30 hari =Rp.105.000,-
Wortel 1 kg @ Rp. 4.000,- @30 hari =Rp.120.000,-
Kentang 2 kg @ Rp. 12.000,- @ 30 hari =Rp.720.000,-
Total Variabel Cost = Rp 7. 447.500,-

Total Operasional Cost (FC+VC) = (Rp. 27.700,- + Rp 7. 447.500,-)
= Rp. 7.475.200,-
Produksi steak ikan 1 hari yaitu 50 porsi
Produksi steak jawa perbulan yaitu 50 @ 30 hari
Anggaran penjualan steak ikan 1 hari
50 @ Rp.10.000,- = Rp. 500.000,-

Anggaran penjualan steak ikan perbulan (30 hari)
50 @ 30 @ Rp.10.000,- = Rp. 15.000.000,-

Proyeksi laba/rugi Per Bulan
Adapun rincian proyeksi yang dapat diambil dari usaha steak ikan yaitu :
Biaya Oprasional Administrasi, dengan rincian sebagai berikut:
Gaji 5 karyawan, dengan rincian :
1 koki = Rp. 1.500.000,-/bulan
1 kasir = Rp. 4.00.000,-/bulan
2 pelayan @ 3.50.000,- = Rp. 7.00.000,-/bulan
Biaya listri, air dll = Rp. 700.000,-/bulan +

Total biaya oprasional administrasi = Rp. 3.300.000,-/bulan
Total Oprasional Cost = Rp. 7.475.200,-
Jumlah Total Biaya Oprasional yaitu :
Biaya oprasional administrasi = Rp. 3.300.000,-
Biaya oprasional cost = Rp. 7.475.200, +

Jumlah Total Biaya Oprasional = Rp. 10.775.200,-

Hasil Akhir yaitu :
Total Penjualan = Rp. 15.000.000,-
Total Biaya Operasional = Rp. 10.775.200,- _
Hasil = Rp. 4.224.800,- (LABA)

Jadi kesimpulannya bahwa usaha steak ikan ini akan memperoleh laba sebesar Rp. 4. 224.800,- /bulan.
Dari contoh perhitungan yang ada di atas, dengan menggunakan asumsi Anda menggunakan sejumalah uang yang besarnya Rp. 11.000.000,- yang dialokasikan untuk modal usaha stik ikan, dan untuk alokasi biaya tetap Rp. 27.700,- biaya variable Rp 7. 447.500,-
dan Rp. 7.475.200,-untuk total biaya operasional. Dari usaha chiken yakiniku ini diasumsikan dalam satu bulan totalnya penerimaaan yang di dapat dari penjualan stik ikan sebanyak 150 porsi dengan harga Rp 10.000 per porsi adalah Rp. 15.000.000,-. Dari penerimaan tersebut didapatkan keuntungan penjualan stik ikan yang besarnya Rp. 4. 224.800.

CONTOH RESEP STEAK IKAN

BAHAN :
  • 1 potong daging ikan kakap
  • 200 gram kentang
  • 1 sendok makan kacang polong
  • 1 buah wortel
  • 1 sendok makan jamur merang
  • 1 buah jeruk nipis
  • 1/2 sendok teh merica bubuk
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1 sendok makan minyak wijen
SAUS :
  • 100 ml susu
  • 1 sendok makan margarin
  • 1/2 sendok teh merica bubuk
  • 1/2 sendok teh pala bubuk
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1 sendok teh tepung maizena
CARA MEMBUAT STEAK IKAN KAKAP ENAK :
  1. Kentang dikupas, bentuk bulat diameter 1 cm, bumbui garam lalu kukus.
  2. Ikan kakap dibumbui air jeruk nipis, merica, garam, dan minyak wijen lalu sisihkan. Setelah didiamkan beberapa saat, bakar di atas arang sampai matang.
  3. Kacang polong, jamur merang, dan wortel yang sudah dipotong kecil-kecil direbus dalam air mendidih sebentar. Angkat dan tiriskan lalu beri garam dan 1 sendok margarin, campur hingga rata. Sisihkan.
CARA MEMBUAT SAUS STEAK IKAN :
  1. rebus semua bahan saus. Angkat lalu masukkan dalam mangkuk.
  2. Susun ikan bakar, kentang, dan sayuran dalam piring. Siramkan saus.
Nah, itu tadi resep untuk membuat stik ikan, sangat mudah bukan untuk membuat stik ikan ini ? bagi Anda pecinta masakan stik ikan ini Anda patut mencona resep ini yang kemudian bisa Anda kembangkan untuk menjalankan usaha stik ikan. Untuk memulai usaha ini terbilang cukup mudah hanya membutuhkan kejelian dan ketelatenan untuk mengatur jalannnya usaha stik ikan. 

PEMASARAN ONLINE 
Usaha steak ikan Anda dapat juga dipasarkan melalui marketplace, seprti tokopedia, dll atau media sosial dan memanfaatkan jasa Ojek Online sebagai jasa antarnya.

sumber : pergikuliner - tokomesin.com

25.4.19

Bisnis Kuliner Menjelang Lebaran Tahun Ini

Bisnis Kuliner Menjelang Lebaran Tahun Ini - Bulan Ramadhan adalah bulan penuh berkah dan ini juga berlaku untuk dunia bisnis, sebab di bulan Ramadhan ini atau saat saat menjelang Lebaran sebagai puncaknya, ada banyak sekali bisnis yang bisa dijalankan dan memiliki peluang yang besar. 

Daftar Isi :
# Kue Lebaran
# Takjil
# Ketupat

Dan salah satu dari bidang bisnis yang sudah pasti akan ramai di bulan puasa adalah bidang bisnis kuliner yang memang akan selalu kebanjiran pembeli. 

Walaupun pada dasarnya bisnis musiman ini telah banyak orang yang menjalani, tetapi pastinya peluang dan kesempatan senantiasa terbuka lebar. Tergantung inovasi, kreatifitas Anda. Satu hal lagi, jangan pernah dilupakan petuah ini : "Rezeki Tidak Akan Pernah Tertukar".

Oke, apa saja bisnis kuliner yang bisa penjadi peluang saat menjelang lebaran ini, berikut 3 diantaranya :

#Bisnis Kue Lebaran

Bisnis kue lebaran akan selalu ramai order sejak saat saat awal bulan puasa, ini mejadikan peluang yang besar bagi anda anda sekalian yang memiliki keahlian di bidang kuliner, khususnya untuk membuat kue kue lebaran seperti nastar, kue kacang, kue putri salju dan lain sebagainya. 

Kue kering ini dapat disajikan di dalam toples toples bening dan dipasarkan kepada masyarakat ramai. Hari raya lebaran yang dirayakan kebanyakan orang di Indonesia, sudah pasti menjadi puncak perayaan bulan Ramadhan yang ramai order. 

Sebab saat saat lebaran akan kurang lengkap rasanya jika tidak dilengkapi dengan kue kue lebaran, sebab di saat saat lebaranlah masa dimana keluarga besar berkumpul, baik sanak saudara yang mengunjungi satu sama lain atau yang berkumpul di kampung halaman. Dan dengan ketersedian kue kue yang memang menjadi menu pasti dalam acara kumpul kumpul dalam rangka merayakan lebaran ini sudah pasti semuanya lengkap.

Inilah peluang besar bagi anda yang memang memiliki keahlian di bidang ini. Anda bisa memasarkan di media sosial atau media berbagi pesan yang dapat anda bangun atau dapat anda beli dengan murah di banyak penyedia jasa. Mengiklankan dari mulut ke mulut dengan rekanan kantor atau arisan dan sebagainya. 

Pastinya cara pemasaran sederhana seperti ini saja akan membuat orderan anda akan melambung tinggi sehingga anda tidak akan pernah mengalami sepi pembeli di saat menjelang lebaran ini dan anda sendiri berpeluang meraih keuntungan hingga puluhan juta rupiah. Pastinya sangat menggiurkan bukan ?

#Bisnis Takjil

Nah, bisnis UKM juga pasti marak di saat saat menjelang lebaran khususnya ketika bulan puasa. Makanan makanan ringan seperti kolak, kue kue kecil macam pastel, risol, lontong, gorengan dan sebagainya pasti akan ramai pembeli. Sebab memang sudah menjadi tradisi sejak dulu dimana bahan makanan ini akan menghiasi meja dikala berbuka puasa. Dan kabar baiknya, tidak semua orang mau membuat makanan makanan  seperti ini dan cenderung membelinya dari pedang diluar rumah. Sebab mereka pasti memiliki kesibukan dan pekerjaan di kantor yang tidak libur kendati masa puasa tiba. Hal ini pastinya juga menjadi peluang yang besar bagi anda yang juga memiliki keahlian di bidang ini. Denganmodal yang relatif ringan, anda bisa membuka warung atau memanfaatkan trotoar atau depan rumah anda untuk menjual makanan ringan seperti ini. Pastinya akan ada orang orang yang membeli menu takjil yang anda sajikan, apalagi saat saat ini ada banyak driver ojek online yang selalu singgah di pinggir pinggir jalan dan mereka mereka yang berpuasa pastinya akan membeli makanan di pinggir jalan untuk berbuka puasa. Ini menambah besar peluang anda untuk meraup banyak keuntungan.

#Ketupat Lebaran Dan Catering Rendang

Satu menu spesial di puncak bulan puasa atau lebaran adalah menu makanan seperti ketupat dan rendang. Menu makanan ini sudah menghiasi hari lebaran secara turun temurun dan satu kabar baiknya, tidak semua orang bisa dan mau repot repot untuk memasak sendiri menu makanan ini untuk perayaan lebarannya. Apalagi mereka mereka yang kediamannya menjadi tujuan utama keluarga atau sanak saudara untuk berkumpul di waktu lebaran. Atas fakta ini, anda bisa mempertimbangkan untuk membuka usaha catering khusus lebaran yang menyediakan menu makanan ketupat lengkap dengan rendangnya. Sama seperti kue kue lebaran di point pertama tadi, disini juga anda bisa memasarkannya di media sosial anda atau di internet hingga melalui mulut ke mulut di komunitas anda, baik dI kantor, di arisan atau sekitaran rumah anda. Dan jika memang terbukti masakan katering yang anda sajikan lezat, maka anda tidak akan kesulitan lagi mencari orderan di lebaran lebaran berikutnya, bahkan orang orang akan menghubungi anda untuk menanyakan apakah anda masih menerima order tersebut.

Inilah Peluang Usaha Kuliner Menjelang Lebaran yang bisa anda jalankan sesuai bakat atau minat anda. Pastinya bisnis bisnis kuliner special lebaran ini akan sangat ramai pembeli atau ordernya yang memungkinkan anda untuk dapat meraup keuntungan yang banyak. Bahkan anda bisa membuka bisnis ini secara terus menerus dan tidak hanya bergantung masa lebaran tiba untuk kedepannya. Semoga sukses.***



Mengintip Tantangan & Tips Berbisnis Kopi di Indonesia

Tantangan & Tips Berbisnis Kopi di Indonesia - Kopi sudah menjadi bagian dari gaya hidup masyarakat urban, termasuk di Indonesia, tapi merintis bisnis kopi tentunya tak semudah membalikkan telapak tangan.

Tantangan Bisnis Kopi
9 Tips Memulai Bisnis Kedai Kopi

Adrian Zmith, pemilik i Koji Coffee, mengemukakan, ada berbagai faktor yang berperan dalam mempertahankan bisnis kopi, dalam hal ini adalah kedai kopi. 

"Tantangannya tempat dan momen ketika membuka kedai kopi," kata Adrian, di konferensi pers Pekan Raya Indonesia 2018, Jakarta, Rabu.

Ketika baru membuat kedai kopi pada 2010 silam, ia terpaksa gulung tikar hanya dalam waktu dua tahun. Bukan masalah lokasi yang tidak strategis, tapi momen yang belum tepat, kata Adrian.

"2010-2012 masih tren baru, jadi belum siap menerima, (belum banyak yang menikmati) kopi tanpa gula atau kopi dari daerah-daerah Indonesia," ujar dia.

Kini iklim bisnis kopi yang semakin membaik, lebih banyak varian kopi yang bisa dieksplorasi karena semakin banyak akses untuk bekerjasama dengan para petani kopi. 

Dari segi popularitas, Indonesia punya potensi besar karena merupakan negara dengan posisi kelima besar di daftar negara produsen kopi terbesar dunia pada musim tanam 2016-2017.

Menurut Frista Debby Yanti, pejabat Komunikasi Pemasaran Asosiasi Eksportir dan Industri Kopi di Indonesia (AEKI), masalahnya ada pada pemberian label.

Biasanya, kata Debby, orang-orang menjual kopi daerah Indonesia tanpa menyebutkan asal negara, hanya nama daerahnya,  seperti Gayo dan Mandailing.

Belakangan, label Indonesia mulai banyak disematkan agar semakin banyak pencinta kopi mengetahui bahwa negeri ini menghasilkan kopi-kopi berkualitas.

"Sekarang banyak di kemasan kopi ada bendera Indonesia sama tulisan kopi Indonesia," katanya.


9 Tips Simpel Memulai Bisnis Kedai Kopi

Bagi Anda yang berencana untuk memulai  bisnis kedai kopi, simak tips singkat berikut ini:


#1 Konsep Bisnis
Langkah pertama yang perlu kamu lakukan untuk menguasai pasar bisnis kopi yang semakin menjamur adalah membuat konsep yang kuat.

Buatlah konsep bisnis yang original dan seunik mungkin. Jadikanlah konsep ini sebagai pembeda antara kedaimu dan kedai-kedai lain yang sudah berdiri lebih dulu.

Carilah ide dari kedai kopi yang sudah ada di negara atau kota lain, dengan demikian kamu bisa menghadirkan sesuatu yang baru. Tentunya, masyarakat akan sangat tertarik dengan konsep kedai kopi yang unik dan tidak bisa ditemukan di mana-mana.



#2 Tentukan Target Konsumen
Menyesuaikan target pasar merupakan salah satu kunci sukses menjalankan usaha makanan dan minuman.

Target pasar atau target konsumen ini akan mempengaruhi konsep bisnis dan berapa besar modal yang kamu butuhkan.

Dengan memahami konsumen dengan baik, berarti kamu dapat menentukan strategi yang tepat, seperti lokasi bisnis, desain coffee shop yang cocok, penentuan harga, dan lain sebagainya.

 #3 Siapkan Modal Awal Bisnis
Seperti memulai bisnis pada umumnya, hal yang harus dipersiapkan adalah modal awal.

Modal bisnis ini diperlukan untuk menyewa tempat, membeli mesin dan peralatan untuk membuat kopi, membeli gelas dan sendok, serta membeli bahan baku seperti biji kopi, susu, sirup.

Ada berbagai cara yang bisa kamu lakukan untuk mendapatkan modal usaha, yaitu memanfaatkan tabungan pribadi, meminjam uang di bank (KTA), meminjam uang di platform P2P Lending, dan masih banyak alternatif lainnya.
Besaran modal untuk bisnis kopi sendiri berbeda-beda, tergantung konsep bisnis dan target konsumennya.

Mari kita tengok bisnis kedai kopi milik entrepreneur muda Achmad Fahmi. Pria asal Tangerang ini mengaku mengeluarkan modal sebesar Rp15 juta untuk memulai bisnis kedai kopinya yang bertajuk Kedai Seruput.

Meski awalnya bermodal gerobak, 6 bulan setelah dibuka, Achmad pun menyulap garasi rumah dan halaman rumahnya layaknya toko-toko kopi modern pada umumnya.


Setelah dua tahun berjalan, diakuinya kepada detikFinance.com (20/5/2017), omzet per bulan Kedai Seruput mencapai Rp12 juta.***



18.4.19

Usaha Kebab Kambing, Peluang Masih Terbuka Lebar, Berikut Analisa Usahanya

Kebab merupakan salah satu jenis makanan gaya turki dan timur tengah nampaknya memang cukup bersahabat dengan lidah orang Indonesia.  Kebab ini biasa disajikan dengan beberapa tambahan sayuran yang dibungkus dengan tortila.

Namun kali ini WARTA-USAHA akan mencoba membuat sajian kebab dengan tampilan berbeda dari biasanya, yaitu menjadikannya sate kebab. Bahan utama yang digunakan adalah daging kambing cincang yang dibuat menjadi adonan kebab dengan campuran beberapa bahan lain seperti bubuk lada hitam, daun parsley cincang, jintanm telur dan kecap manis. Adonan ini selanjutnya dibentuk seperti sosis dan ditusuk menyerupai sate hingga akhirnya dipanggang matang. Penyajiannya sate kebab ini disajikan dengan tambahan saus tomat dari hasil buah tomat yang telah diblender halus yang kemudian ditumis dengan beberapa bumbu halus sehinga menjadi sasu tomat yang lebih nikmat. Kebab kambing memang telah banyak disukai masyarakat.

Cita rasa daging olahan kebab kambing yang lebih khas memang bisa membuat penikmatnya menjadi ketagihan. Aroma daging yang dipanggang yang telah dibumbui dengan perpaduan bumbu yang pas sehingga menjadikan olahan kebab menjadi tampil lebih special dan nikmat. Kebab kambing biasanya sering disajikan di beberpa rumah makan ternama maupun restoran yang mewah. Olahan kebab kambing memang banyak dicari masyarakat, hal ini dikarenakan rasanya yang nikmat membuat banyak orang tertarik dan ingin menikmatinya. Mudahnya dalam membuat sajian kebab kambing memang dapat dimanfaatkan sebagai peluang usaha yang menguntungkan.

Peluang usaha kebab kambing memang sejak dulu hingga saat ini masih saja terbuka lebar bagi siapa pelaku usahanya.

Keuntungan yang diperoleh dalam menjalani usaha kebab kambing memang tidaklah sedikit, maka tak heran bila banyak orang yang tertarik serta terjun langsung dalam menjalani kuliner kebab kambing satu ini. Dalam pengolahannya sendiri memang cukup mudah, Bila Anda terarik serta ingin menjadikan olahan kebab kambing sebagai pilihan usaha untuk dijalankan, namun belum jelas cara pengolahnnya, silahkan simak resep yang kami suguhkan di bawah ini.


Resep Membuat Kebab Kambing Saus Tomat
Bahan Untuk Kebab :
  • Daging kambing 500 gr, iris halus
  • Daun parsley 1 sdt, iris halus
  • Lada putih bubuk ¼ sdt
  • Jintan ¼ sdt
  • Garam halus 1 sdt
  • Kecap manis secukupnya
  • Telur ayam 1 butir, ambil bagian kuningnya
  • Tusuk sate secukupnya
Bahan Untuk Saus Tomat :
  • Tomat merah ½ kg
  • Air bersih ½ liter
  • Minyak sayur 2 sdm
  • Bawang putih 4 bh
  • Garam halus 3 sdt
  • Gula pasir 3 sdm
Langkah Membuat Sajian Kebab Kambing Saus Tomat :
  1. Tahap pertama iris-iris daging kambing hingga halus lalu campurkan dengan irisan halus daun parsley, lada bubuk, jintan, garam halus, kecap manis dan kuning telur. Aduk-aduk hingga merata.
  2. Setelah menjadi adonan, kemudian dibentuk lonjong dan tusukkan pada tusukan sate atau lidi.
  3. Simpan adonan yang sudah dibentuk lonjong dan ditusuk pada wadah dan masukkan ke dalam lemari es. Biarkan hingga 2 jam lamanya.
  4. Siapkan bara api untuk memanggang kebab.
  5. Ambil kebab dalam lemari es lalu bakar di atas bara api yang sudah disiapkan tersebut sampai matang. Bolak-balik agar matang merata.
Langkah Membuat Saus Tomat :
  1. Tuangkan air ke dalam panci lalu panaskan sampai matang dan meletup-letup.
  2. Tambahkan air yang dididihkan dengan tomat merah hingga matang. Angkat.
  3. Siapkan blender lalu masukkan rebusan tomat ke dalamnya dan haluskan.
  4. Berikutnya siapkan bawang putih lalu ulek halus.
  5. Masak bawang putih yang sudah dihaluskan hingga harum lalu tambahkan dengan tomat yang sudah diblender. Aduk merata lalu bubuhi gula dan garam agar lebih terasa sedap.
  6. Terakhir, tambahkan masakan dengan air dan aduk merata. Tunggu sampai matang dan menjadi kental.
Diatas itu tadi cara untuk membuat kebab kambing saus tomat yang perlu Anda ketahui. Cara dalam membuat olahan kebab kambing memang saus tomat terbilang sangat mudah bukan? Mudahnya dalam mengolah kebab kambing saus tomat memang bisa dimanfaatkan sebagai peluang usaha yang menguntungkan. Pilihan menjalani peluang usaha kebab kambing saus tomat merupakan salah satu pilihan usaha yang tepat untuk dijalankan. Hal ini dapat dibuktikan dengan banyaknya orang yang mencari kebab kambing saus tomat dimasyarakat cukup banyak jumlahnya.

Nah, untuk itu bagi Anda yang tertarik serta ingin menjalankan usaha masakan kebab kambing dengan lancar ? Maka sebelum Anda terjun langsung dalam bisnis tersebut, sebaiknya Anda juga harus mengetahui terlebih dahulu selauk beluk dalam menjalani usaha tersebut. Dengan begitu, bilamana Anda menjalani usaha kebab kambing saus tomat lebih gampang tanpa adanya kesulitan apapun. Untuk itu, disini kami juga akan memberikan contoh sederhana mengenai analisa usaha kebab kambing, sasu tomat mungkin Anda masih penasaran dan ingin segra mengetahui hitungan analisa usahanya. Anda bisa menyimak contoh hitungan analisa usahanya yang kami suguhkan untuk Anda di bawah ini.

Contoh Analisa Usaha Kebab Kambing Saus Tomat
Asumsi
  • Masa penggunaan pada etalase/gerobak dalam jangka waktu selama 5.5 tahun
  • Masa penggunaan pada wadah dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada pisau dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada lemari es dalam jangka waktu selama 5 tahun
  • Masa penggunaan pada pemanggang dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada kompor dan tabung gas dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada blender dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada panci dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada piring dalam jangka waktu selama 3 tahun
  • Masa penggunaan pada sendok dalam jangka waktu selama 3 tahun
  • Masa penggunaan pada garpu dalam jangka waktu selama 3 tahun
  • Masa penggunaan pada meja dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada kursi dalam jangka waktu selama 4 tahun
  • Masa penggunaan pada nampan dan serbet dalam jangka waktu selama 3 tahun
  • Masa penggunaan pada peralatan tambahan lain dalam jangka waktu selama 3 tahun
Investasi
Peralatan Harga
Gerobak/etalase Rp. 1,100,000
Wadah Rp. 100,000
Pisau Rp. 85,000
Lemari es Rp. 2,500,000
Pemanggang Rp. 200,000
Kompor dan tabung gas Rp. 250,000
Blender Rp. 150,000
Panci Rp. 110,000
Piring Rp. 100,000
Sendok Rp. 88,000
Garpu Rp. 70,000
Meja Rp. 135,000
Kursi Rp. 120,000
Nampan dan serbet Rp. 90,000
Peralatan tambahan lain Rp. 55,000
Jumlah Investasi Rp. 5,153,000

Biaya Operasional per Bulan
Biaya Tetap Nilai
Penyusutan gerobak/etalase 1/66 x Rp. 1,100,000 Rp. 16,667
Penyusutan wadah 1/48 x Rp. 100,000 Rp. 2,083
Penyusutan pisau 1/48 x Rp. 85,000 Rp. 1,771
Penyusutan lemari es 1/60 x Rp. 2,500,000 Rp. 41,667
Penyusutan pemanggang 1/48 x Rp. 200,000 Rp. 4,167
Penyusutan kompor dan tabung gas 1/48 x Rp. 250,000 Rp. 5,208
Penyusutan blender 1/48 x Rp. 150,000 Rp. 3,125
Penyusutan panci 1/48 x Rp. 110,000 Rp. 2,292
Penyusutan piring 1/36 x Rp. 100,000 Rp. 2,778
Penyusutan sendok 1/36 x Rp. 86,000 Rp. 2,389
Penyusutan garpu 1/36 x Rp. 70,000 Rp. 1,944
Penyusutan meja 1/48 x Rp. 135,000 Rp. 3,214
Penyusutan kursi 1/48 x Rp. 120,000 Rp. 2,500
Penyusutan nampan dan serbet 1/36 x Rp. 90,000 Rp. 2,500
Penyusutan peralatan tambahan lain 1/36 x Rp. 55,000 Rp. 1,528
Total Biaya Tetap Rp. 93,832

Biaya Variabel
Daging kambing Rp. 50,000 x 30 = Rp. 1,500,000
Daun parsley Rp. 5,000 x 30 = Rp. 150,000
Lada putih bubuk Rp. 6,000 x 30 = Rp. 180,000
Jintan Rp. 6,000 x 30 = Rp. 180,000
Garam halus Rp. 2,000 x 30 = Rp. 60,000
Kecap manis Rp. 10,000 x 30 = Rp. 300,000
Telur ayam Rp. 7,500 x 30 = Rp. 225,000
Tusuk sate Rp. 7,000 x 30 = Rp. 210,000
Tomat merah Rp. 6,000 x 30 = Rp. 180,000
Air bersih Rp. 7,000 x 30 = Rp. 210,000
Minyak sayur Rp. 9,000 x 30 = Rp. 270,000
Bawang putih Rp. 7,000 x 30 = Rp. 210,000
Gula pasir Rp. 6,000 x 30 = Rp. 180,000
Total Biaya Variabel Rp. 3,855,000
Total Biaya Operasional
Biaya tetap + biaya variabel = Rp. 3,948,832
Pendapatan per Bulan
Penjualan rata – rata =
9 Porsi x Rp. 20,000 = Rp. 180,000
180,000 x 30 hr = Rp. 5,400,000
Keuntungan per Bulan
Laba = Total Pendapatan – Total Biaya Operasional
Rp. 5,400,000 3,948,832 = Rp. 1,451,168
Lama Balik Modal
Total Investasi / Keuntungan = Rp. 5,153,000 : 1,451,168 = 4 bln

Berdasarkan dari contoh sederhana hitungan analisa usaha kebab kambing saus tomat yang dapat Anda lihat diatas bisa disimpulkan bahwa, dengan melihat asumsi biaya sebanyak Rp. 5.153.000 yang akan dikeluarkan untuk biaya pembelian untuk investasi. Serta alokasi penggunaan biaya sejumlah Rp. 93.832 untuk biaya tetap dan untuk biaya variabelnya sendiri sejumlah Rp. 3.855.000 dan untuk biaya operasionalnya sendiri sejumlah Rp. 3.948.000.



Dari hasil perhitungan analisa usaha kebab kambing sasu tomat diatas bisa diasumsikan bahwa penerimaan hasil penjualan olahan kebab kambing saus tomat dalam satu harinya sebanyak 9 porsi dan untuk harga satu porsinya telah ditentukan seharga Rp. 20.000 oleh karena itu rata-rata dari hasil penjualan makanan kebab kambing saus tomat akan mendapatkan uang sejumlah Rp. 180.000. Namun jika usaha kebab kambing saus tomat dihitung dalam jangka perbulannya maka perolehan keuntungannya sebanyak Rp. 1.451.168 dengan lama modal baik dalam jangka waktu 4 bulan.***sumber artikel  http://www.tokomesin.com

11.4.19

Peluang Usaha Ramadhan, Jualan Sop Buah Pelangi dan Analisanya

Bulan Ramadhan segera tiba, berbagai peluang usaha musiman bisa berkembang di bulan yang mulia ini. Momentum yang tepat untuk memulai usaha, usaha yang bukan hanya berjalan selama satu bulan saja, tetapi berharap akan berjalan selamanya dan terus berkembang.

Salah satunya, peluang usaha yang bisa kita awali adalah dengan melirik bisnis Sop atau Es Buah Pelangi. Salah satu menu favorid saat berbuka, setelah seharian berpuasa di tengah teriknya panas matahari membuat cuaca terasa sangat panas. Menikmati minuman menyegarkan menjadi dambaan, Sup buah merupakan salah satu minuman menyegarkan yang digemarai oleh masyarakat. Di kala panas terik matahari, sup buah menjadi olahan minuman yang kerap kali dinikmati. Sup yang berisikan berbagai buah segar ini memiliki rasa yang mampu membuat tubuh terasa segar, dingin dan bugar. Mulai dari anak-anak hingga orang dewaa banyak yang menyukai kesegaran sup buah. Rasa sup buah yang nikmat membuat minuman ini sangatlah popular.

Banyak pelaku usaha minuman yang memilih untuk menjual sup buah lantaran peminatnya sangat tingi. Hampir setiap harinya usaha sup buah selalu ramai dengan banyak konsumen. Mulai dari daerah desa hingga kota selalu saja sup buah banyak dicari. Terlebih di tempat dengan lokasi yang ramai mulai dari taman kota, tempat rekreasi, pusat kota dan mall-mall besar selalu banyak penjula sup buah yang beterbaran. Sup buah memang menjadi minuman yang sangat popular. Rasanya yang nikmat dan menyegarkan menjadi daya tarik sendiri yang membuat banyak orang katagihan. Selain nikmat rasanya, sup buah juga memiliki manfaat yang sangat bagus bagi tubuh. Berbagai jenis bahan yang digunakan dalam isian sup buah membuat berbagai buah dengan berbagai manfaat menyatu dan membuat tubuh menyehatkan. Selain menyegarkan sup buah juga mampu menangkal berbagai jenis penyakit. Sup buah menjadi minuman yang sangat popular sehingga tak heran jika minuman ini menjadi salah satu bisnis yang sangat menguntungkan.



Sup buah menjadi salah satu bisnisi minuman yang dapat digali potensi bisnisnya yang sangat menguntungkan. Saat ini usaha sup buah semakin berkembanag sangat pesat dan subur di tengah masyarakat. Dengan perkembangan zaman membuat inovasi olahan sup buah kini semakin bermunculan di masyarakat. Jika dahulu sup buah hanya memiliki rasa original dengan tampilan yang biasa saja.

Namun kini tengah hadir varian sup buah yang dinamakan sup buah pelangi. Anda pernah mendengar apa itu sup buah pelangi? Sup buah pelangi merupakan salah satu inovasi olahan sup buah dengan gaya baru yang memiliki tampilan sangat cantik dan menarik. Sup buah pelangi memang memiliki daya tarik sendiri bagi pecinta sup buah. Bagi penggemar alahan su buah, sup buah pelangi memang mampu membuat selera minum semakin meningkat. Kesegaran buah yang ada dalam isisan sup, dinginnya es yang menyegarkan tubuh serta manisnya rasa yang membuat selera makin melayang serta tampilannya yang cantik dan menggemaskan membuat minuman ini sangatlah popular. Sup buah pelangi juga memiliki harga jual yang sangat terjangkau sehingga banyak kalangan masyarakat yang dapat menikmati olahan sup buah pelangi dengan langkah yang mudah.

Olahan sup buah pelangi memang masih sangat baru dalam bisnis minuman menyegarkan di Indonesia. Sehiangga tak heran permintaan sup buah pelangi di pasaran sangatlah tinggi. Banyaknya masyarakat yang penasaran untuk mencoba olahan sup buah pelangi. Membuat potensi usaha sup buah pelangi begitu sangat bagus dan cemerlang. Tingginya peminat sup buah pelangi menjadikan usaha sup buah pelangi kini menjadi sebuah ladang usaha yang sangat menjanjikan. Usaha sup buah pelangi memiliki potensi untuk mendatangkan keuntungan yang sangat menggiurkan. Peluang dari usaha sup buah pelangi juga sangat bagus dan masih terbuka lebar bagi siapa saja yang ingin menerjuni usaha tersebut.

Peminat sup buah pelangi kini semakin besar sehingga potensi usaha sup buah pelangi semakin sangat menjanjikan. Usaha sup buah pelangi merupakan salah satu usaha minuman baru unik yang menguntungkan yang dapat dipilih sebagai usaha yang menjanjikan keuntungan bagi para pelakunya. Banyak orang yang menggemari olahan sup buah pelangi , sehingga kedatangan sup buah pelangi ini kini banyak dicari. Pangsa pasar olahan sup buah pelangi menjadikan peluang untuk usaha sup buah pelangi kini semakin berpotensi lebih menjanjikan. Usaha sup buah pelangi menjadi salah satu usaha kuliner unik berbahan belimbing yang patut untuk diperhitungkan. Usaha sup buah pelangi dapat dijalankan secara langkah yang mudah juga untung yang didapatkan terbilang sangat menggelegar. Jumlah penggemar sup buah pelangi yang terbilang besar dengan tidak pula menurun menjadikan usaha sup buah pelangi mendatangkan potensi yang besar dalam menggapai kesuksesan. Meski usaha sup buah pelangi ini mulai banyak bermunculan di masyarakat namun penggemar sup buah pelangi kini tak pula surut bahkan terus bertambah. Tingginya penggemar sup buah pelangi, membuat usaha sup buah pelangi ini berkembang pesat hingga sekarang.

Usaha sup buah pelangi kini menjadi salah satu trend bisnis minuman masa kini yang menguntungkan. Banyak orang yang tertarik untuk menggeluti usaha sup buah pelangi. Usaha sup buah pelangi terbilang laku keras di pasaran sehingga hal wajar jika usaha sup buah pelangi kini tengah diincar dan diburu masyarakat. Usaha sup buah pelangi menjadi salah satu usaha minuman yang menjanjikan dengan laba yang patut diperhitungkan. Tak jarang pula banyak orang yang mencari peluang dari usaha sup buah pelangi dan analisa usahanya ntuk mengenal lebih dalam dengan usaha tersebut. Melalui artikel peluang untuk usaha sup buah pelangi dan analisa usahanya, disini kami akan membahas tajam mengenai seluk beluk, prospek, dan juga analisa usaha sup buah pelangi. Berbicara mengenai sup buah pelangi tentu masih jarang usaha ini yang kini beterbaran di masyarakat. Hal ini tentu akan dapat membuka peluang dari usaha sup buah pelangi akan semakin cerah dan sangat menguntungkan. Minuman dari buah segar yang terbilang fresh, cantik dan berbeda sangat disukai oleh pasar begitupun dengan sup buah pelangi dimana hadirnya minuman tersebut dalam usaha minuman akan lebih diterima masyarakat dengaan sambutan yang sangat positif. Peluang dalam usaha sup buah pelangi menjadi salah satu peluang usaha yang sangat menguntungkan dan dapat dijadikan pilihan usaha menjanjikan. Hadirnya sup buah pelangi kini semakin diminati masyarakat indonesia, rasa sup buah pelangi yang lezat membuat minuman ini digandrungi oleh masyarakat. Tak hanya itu saja sup buah pelangi juga menawarkan minuman yang sehat dari buah-buahan yang segar kaya akan manfaat yang bagus bagi tubuh. Hadirnya sup buah pelangi kini disambut sangat baik dengan prospek usaha yang cukup laris manis diserbu pasar.

Peluang dari usaha sup buah pelangi
Peluang untuk usaha sup buah pelangi terbilang sangat propektif dengan respon positif oleh berbagai kalangan masyarakat. Usaha sup buah pelangi menjadi suatu pilihan usaha olahan campuran buah segar yang menguntungkan hingga banyak orang yang terpincut untuk menerjuni usaha tersebut. Usaha sup buah pelangi menjadi suatu usaha minuman unik yang menyajikan cita rasa nikmat, gurih dan lezat juga peminatnya sangat tinggi, jumlah peminatnya yang melonjak menjadikan usaha sup buah pelangi sebagai salah satu usaha berpotensi bagus dan juga cemerlang. Usaha sup buah pelangi juga tidak mengenal waktu dan juga musim sehingga usaha ini cocok untuk pilihan usaha yang dijalankan diwaktu kapanpun. Usaha sup buah pelangi juga menjadi salah satu usaha yang mudah dilakukan dengan keuntungan terbilang sangat fantatis. Peluang dari usaha sup buah pelangi ini memang cukup mencenangkan juga sangat cocok menjadi pilihan bisnis yang cemerlang. Sup buah pelangi saat ini mulai banyak dicari orang sebagai minuman lezat juga sangat menarik sehingga usaha sup buah pelangi kini laris manis di pasaran. Perkembangan usaha sup buah pelangi yang dari waktu ke waktu menunjukan pertumbuhan yang cukup pesat dan bagus membuat usaha sup buah pelangi patut untuk diperhitungkan. Apakah Anda punya ketertarikan untuk menjalankan usaha sup buah pelangi ini?

Prospek dalam menjalankan usaha sup buah pelangi
Prospek saat menjalankan usaha sup buah pelangi dapat dikatakan sangat bagus juga nampak cemerlang. Usaha yang menjual minuman sup buah pelangi masih baru dengan rasa yang menyatu dengan lidah masyarakat Indonesia memang beprospek cukup bagus apabila dijalankan di berbagai daerah Indonesia. Dengan sentuhan kreatifitas dan inovasi membuat olahan sup buah pelangi semakin menguntungkan juga akan disukai banyak orang. Meski bisnis sup buah pelangi masih terbilang baru namun antusias masyarakat akan usaha sup buah pelangi ini sangat besar. Hal ini dapat dilihat saat berjualan sup buah pelangi banyak sekali konsumen yang berdatangan. Sehingga prospek usaha sup buah pelangi sangat bagus dan cukup cemerlang. Pilihan usaha sup buah pelangi tentu dapat diambil sebagai salah satu bisnis berprospek yang bagus.

Memulai usaha sup buah pelangi
Jika Anda telah memutuskan untuk memulai usaha sup buah pelangi memang tidak begitu sulit. Dalam menjalankan usaha sup buah pelangi dapat dijalankan dengan kebutuhan modal kecil, dimana usaha sup buah pelangi dapat dijalankan dengan menjajajannya di rumah langsung dengan cara memanfaatkan perabot rumah tangga yang sudah ada sebagai keperluan produksi. Jika Anda menjadi yakin dan telah optimis maka usaha sup buah pelangi akan dapat berpeluang besar meraih sukses. Anda tidak perlu sibuk untuk mencari modal tinggi untuk bisa tercimpung di dalam usaha sup buah pelangi ini sehingga usaha sup buah pelangi dapat dimulai dengan langkah usaha secara mudah.

Pelaku usaha sup buah pelangi?
Peluang dalam usaha sup buah pelangi ini bisa untuk dijalankan bagi semua orang yang ingin memiliki bisnis minuman segar dapat sukses juga cemerlang. Proses pengolahan sup buah pelangi yang cukup mudah dan juga cara pemasarannya yang tidak sulit menjadikan usaha sup buah pelangi ini bisa dilakukan oleh siapapun. Usaha sup buah pelangi bisa juga dijalankan bagi Anda semua yang ingin memiliki penghasilan yang menguntungkan dengan usaha tersebut.

Konsumen usaha sup buah pelangi
Untuk mencari konsumen sup buah pelangi memang tidaklah sulit, suguhan sensasi lezat dan rasa nikmat juga tampilan cantik sup buah pelangi dapat memikat bagi banyak orang. Mulai dari kalangan anak kecil, remaja, dewasa bahkan orang tua akan banyak yang menyukai kelezatan yang ditawarkan di dalam sajian sup buah pelangi. Jadi konsumen usaha sup buah pelangi tidak terbatas sehingga minuman ini akan laris manis di pasaran

Bahan baku usaha sup buah pelangi
Dalam pemilihan bahan baku untuk membuat sup buah pelangi Anda dapat membeli berbagai buah dan keperluan bahan lainnya langsung dari pasar. Usahakan buah yang digunakan dipilih dengan kualitas yang bagus, serta kesegarannya terjamin.

Tempat strategis dalam berjualan sup buah pelangi
Untuk menjual sup buah pelangi, Anda bisa menentukan pilihan lokasi yang tepat, strategis dan ramai banyak orang. Usaha sup buah pelangi dapat dijajakan dengan memilih tempat yang berlokasi ramai dengan banyak orang berlalu lalang juga kawasan padat penduduk. Anda bisa menjalankan usaha sup buah pelangi ini di daerah pemukiman, lingkungan kampus, taman kota, kawasan pabrik, kawasan atau tempat perbelanjaan atau mall, area sekolah, dekat pasar, tempat wisata juga di pusat kota.

Harga jual sup buah pelangi
Patokan harga untuk sup buah pelangi dapat Anda buat dalam hitungan per gelas dimana sup buah pelangi yang unik, enak dan menawan dapat dibanderol dalam kisaran harga mulai Rp5.000 hingg Rp7.000.

Keunggulan sup buah pelangi
Dalam menjalankan usaha sup buah pelangi memang memiliki beberapa keunggulan produk diantaranya harga sup buah pelangi sangat terjangkau dan mudah dijangkau berbagai lapisan masyarakat, rasa sup buah membuat banyak orang ketagihan, tampilan sangat menarik sehingga membuat banyak orang tertarik serta suatu olahan buah segar yang enak menyegarkan dan sangat nikmat.

Strategi promosi usaha sup buah pelangi
Untuk dapat menjalankan pemasaran usaha sup buah pelangi memang bisa ditempuh dengan berbagai upaya yakni lewat promosi. Promosi sup buah pelangi dapat dikeluarkan lewat mulut ke mulut, dimana olahan sup buah pelangi harus diolah dengan enak sehingga disukai oleh banyak orang sehingga promosi bisa berjalan dengan sendirinya sehingga menjadi efektif dan juga banyak diperbincangkan banyak orang. Selain itu usaha sup buah pelangi dapat dipromosikan dengan memanfaatkan adanya jejaring sosial media online seperti penggunaan faceboook, path, email, we chat, bbm, whats upp, twitter, instagram, dan lainnya .Juga dapat pula menjalankan strategi pemasaran sup buah dengan membuat poster atau menyebarkan brosur. Selain gencar melakukan promosi Anda juga dapat meningkatkan pelayanan demi kenyamanan pelangan atau konsumen sup buah pelangi dengan sering menghadirkan diskon atau produk baru.

Keuntungan dalam menjalankan usaha sup buah pelangi
Keuntungan jika Anda memilih terjun di peluang untuk usaha sup buah pelangi ini yakni merupakan olahan campuran buah segar masih baru yang banyak dicari dan diburu oleh masyarakat, dengan kisaran harga yang murah serta mudah untuk dijangkau semua orang. Rasa sup buah pelangi yang disukai banyak orang dengan rasa segar, enak dan sehat menjadikan peluang dalam usaha sup buah pelangi sangat cocok sebagai pilihan usaha minuman yang menjanjikan laba yang menggiurkan.

Kekurangan usaha sup buah pelangi
Ketika Anda memilih menjalankan usaha sup buah pelangi juga mempunyai beberapa kelemahan atau kekurangan. Diantaranya ialah produk sup buah pelangi tidak dapat bertahan lama, bila dalam beberapa jam saja minuman sup buah pelangi akan mudah basi dan busuk. Minuman yang tidak dapat bertahan lama memang membuat olahan sup buah pelangi harus segera laku terjual habis. Sehingga resiko dalam berjualan sup buah pelangidapat diminimalisir dengan memproduksi sup buah pelangi dalam jumlah yang tidak besar sehingga kerugian tidak akan terlalu banyak.

Mantap memilih usaha sup buah pelangi untuk menambah penghasilan Anda? Apabila Anda telah memutuskan untuk menjalankan usaha sup buah pelangi memang menjadi pilihan yang tepat sebagai peluang olahan campuran buah segar masih baru yang sangat menguntungkan. Rasa dari sup buah pelangi sangat popular di tengah masyarakat tentu apabila Anda terjun dalam usaha sup buah pelangi ini akan mampu memberikan profit mencenangkan. Peluang dari usaha sup buah pelangi memang masih sangat terbuka sangat lebar kepada siapa saja yang ingin menjalankan usaha tersebut. Peluang dari usaha sup buah pelangi patut diambil bagi Anda yang butuh referensi peluang usaha dengan menjanjikan. Usaha sup buah pelangi memang memiliki prospek usaha yang cemerlang untuk dijalankan sebagai suatu pilihan usaha potenisal saat jangka kedepannya. Dalam menjalankan usaha sup buah pelangi memang diperlukan pula yakni modal supaya usaha bisa lebih maksimal. Pilihan usaha sup buah pelangi ini memang tergolong membutuhkan modal yang tidak sangat besar. Saat Anda hendak akan menjalankan usaha sup buah pelangi, modal diperlukan untuk membeli peralatan mesin yang hendak akan dipakai juga membeli keperluan bahan baku sup buah pelangi itu sendiri. Dengan mengandalkan modal terbatas, anda sudah dapat menjalankan usaha sup buah pelangi dengan skala kecil.

Namun bila anda lebih giat dan juga optimis untuk menjalankan usaha sup buah pelangi ini maka usaha akan bisa meraih sukses dengan laba yang besar. Pangsa pasar untuk menjalankan usaha sup buah pelangi memang cukup bagus serta sangat mudah diterima oleh masyarakat. Tidak hanya itu, untuk mendapatkan bahan baku sup buah pelangi ini memang dapat ditemukan secara mudah juga harganya sangat terjangkau. Jika anda berminat dalam menjalankan usaha sup buah pelangi, maka sangat tepat jika anda bisa membaca artikel peluang dalam usaha sup buah pelangi dan analisanya yang kami ulas ini. Lewat artikel ini kami dapat mengulas peluang usaha untuk sup buah pelangi dan analisanya secara rinci untuk memberikan anda menganai gambaran bagaimana jika anda menjadi pengusaha sup buah pelangi yang sebenarnya.

Selain kami mengulas mengenai peluang bisnis sup buah pelangi dan analisanya, kami juga akan membahas untuk analisa usahanya. Sebelum anda akan mengetahui detail dari peluang untuk usaha sup buah pelangi dan analisanya ini, kami juga akan membahas tentang sedikit resep membuat sup buah pelangi. Resep sup buah pelangi sangat penting supaya untuk nantinya Anda bisa dengan mudah dalam menjalankan proses produksi sup buah pelangi tersebut. Resep dalam membuat sup buah pelangi begitu amat penting diperhatikan sebab daya beli dari masyarakat sangat bergantung terhadap rasa sup buah pelangi yang hendak akan dihasilkan. Jika Anda mengolah sup buah pelangi dengan langkah tepat tentu rasanya dapat enak dan banyak disukai masyarakat luas. Lantas Anda ingin tahu cara membuat sup buah pelangi yang lezat ini? Silahkan anda dapat melihatnya melalui resep membuat sup buah pelangi yang tersajikan di bawah ini:

Resep Membuat Sup Buah Pelangi

Bahan Sup Buah Pelangi :
  • 1 kg buah semangka merah
  • 1 can jeruk mandarin kalengan
  • 1 kg buah anggur
  • 1 kg buah apel
  • 1 kg buah stroberi
  • 1 buah kelapa muda, keruk dagingnya
  • 1 buah air kelapa muda
  • 1 can susu kental manis
  • 1 botol sirop gula
  • 1 kg krim bubuk
  • 2 kg es batu/es serut
Bahan Sirup Sup Buah Pelangi:
  • 2 kg gula pasir
  • 10 lembar daun pandan
  • 10 buah mata nangka matang ( potong dadu)
  • 1 sdt garam
  • 10 liter air
  • susu kental manis
Langkah Membuat Sup Buah Pelangi :
  1. Jika bahan membuat sirup telah siap, Anda dapat menyiapkan panci lalu masukan gula, garam serta daun pandan masak hingga semua gula melarut.
  2. Jika telah larut maka dapat didinginkan dan menyaringnya.
  3. Selanjutnya masukan potongan nangka, lalu sisihkan.
  4. Jika sirup telah jadi Anda dapat mengupas buah-buahan, bersihkan kulitnya dan cuci bersih.
  5. Kemudian belah buah sesuai selera dapat pula menggunakan cetakan buah.
  6. Selanjutnya siapkan mangkuk, isi dengan menggunakan semua bahan sup buah, tuangi air kelapa, tambahkan es batu yang telah diserut lalu tambahkan 2 sendok sayur sirop, satu sendok susu kental manis, krim bubuk, dan air matang secukupnya, aduk, dan siap dihidangkan.
  7. Olahan sup buah pelangi siap untuk disajikan.
Nah itu tadi mengenai resep sup buah pelangi dengan cara pengolahannya yang memang terbilang tidak sulit dan ribet. Dalam pengolahan sup buah pelangi, Anda dapat mengkreasikan olahan sup buah pelangi tersebut agar tampilannya menarik dan memiliki ciri khas secara tersendiri. Adanya resep sup buah pelangi maka Anda akan lebih mudah untuk mempraktekannya. Ingin segera dalam menjajal resep sup buah pelangi tersebut di rumah! Bilamana Anda jago untuk membuat olahan sup buah pelangi tersebut dan hasilnya sudah pas, maka Anda secara langsung dapat untuk menjalankan usaha sup buah pelangi ini saat ini juga. Tidak hanya berbekal adanya pengetahuan mengenai cara membuat sup buah pelangi saja jika Anda terjun langsung ke dalam usaha sup buah pelangi. Namun Anda juga harus perlu ketahui analisa usaha sup buah pelangi supaya lebih mengenal dan juga tahu berapakah anggaran biaya yang diperlukan dalam menjalankan usaha tersebut. Analisa usaha sup buah pelangi begitu sangat penting dibutuhkan sebagai suatu gambaran bilamana Anda nantinya ketika menjalankan usaha sup buah pelangi tidak akan menemui kendala. Berapakah keperluan modal biaya yang diperlukan dan juga hasil laba yang didapatkan lewat usaha sup buah pelangi tersebut. Dengan cara mengetahui analisa usaha sup buah pelangi ini maka usaha yang hendak jalankan dapat berjalan lebih maksimal. Lantas bagaimana untuk analisa usaha sup buah pelangi tersebut? Langsung saja silahkan Anda membaca analisa sup buah pelangi yang kami muat lewat analisa usaha sup buah pelangi yang terdapat di bawah ini :

Analisa Usaha Sup buah pelangi

Asumsi
  • Masa penggunaan etalase/gerobak selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan kompor dan gas selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan panci selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan alat pencetak buah selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan mesin es serut selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan baskom selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan mesin kulkas selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan pisau selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan meja selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan kursi selama waktu 5 tahun
  • Masa penggunaan timba selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan box buah selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan sendok selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan mangkuk selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan tempat sampah selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan nampan dan serbet selama waktu 3,5 tahun
  • Masa penggunaan peralatan lainnya selama waktu 3,5 tahun
Investasi
Peralatan Harga
etalase/gerobak Rp. 2,321,820
kompor dan gas Rp. 326,330
panci Rp. 262,200
alat pencetak buah Rp. 118,300
mesin es serut Rp. 1,388,210
baskom Rp. 98,340
mesin kulkas Rp. 1,411,730
pisau Rp. 91,350
meja Rp. 1,312,625
kursi Rp. 1,196,904
timba Rp. 81,760
box buah Rp. 92,500
sendok Rp. 72,460
mangkuk Rp. 129,150
tempat sampah Rp. 33,160
nampan dan serbet Rp. 61,120
Peralatan tambahan yang lainnya Rp. 34,280
Jumlah Investasi Rp. 9,032,239

Biaya Tetap Nilai
Penyusutan etalase/gerobak 1/62 x Rp. 2.321.820 Rp. 37,449
Penyusutan kompor dan gas 1/62 x Rp. 326.330 Rp. 5,263
Penyusutan panci 1/62 x Rp. 262.200 Rp. 4,229
Penyusutan alat pencetak buah 1/44 x Rp. 118.300 Rp. 2,689
Penyusutan mesin es serut 1/62 x Rp. 1.388.210 Rp. 22,390
Penyusutan baskom 1/44 x Rp. 98.340 Rp. 2,235
Penyusutan mesin kulkas 1/62 x Rp. 1.411.730 Rp. 22,770
Penyusutan pisau 1/44 x Rp. 91.350 Rp. 2,076
Penyusutan meja 1/62 x Rp. 1.312.625 Rp. 21,171
Penyusutan kursi 1/62 x Rp. 1.196.904 Rp. 19,305
Penyusutan timba 1/44 x Rp. 81.760 Rp. 1,858
Penyusutan box buah 1/44 x Rp. 92.500 Rp. 2,102
Penyusutan sendok 1/44 x Rp. 72.460 Rp. 1,647
Penyusutan mangkuk 1/44 x Rp. 129.150 Rp. 2,935
Penyusutan tempat sampah 1/44 x Rp. 33.160 Rp. 754
Penyusutan nampan dan serbet 1/44 x Rp. 61.120 Rp. 1,389
Penyusutan peralatan lainnnya 1/44 x Rp. 34280 Rp. 779
gaji karyawan Rp. 1,450,000
Total Biaya Tetap Rp. 1,601,042

Biaya Variabel
semangka merah Rp. 25,000 x 30 = Rp. 750,000
jeruk mandarin kalengan Rp. 22,000 x 30 = Rp. 660,000
anggur Rp. 19,000 x 30 = Rp. 570,000
apel Rp. 31,000 x 30 = Rp. 930,000
stroberi Rp. 23,000 x 30 = Rp. 690,000
kelapa muda Rp. 16,000 x 30 = Rp. 480,000
susu kental manis Rp. 20,000 x 30 = Rp. 600,000
sirop gula Rp. 32,000 x 30 = Rp. 960,000
krim bubuk Rp. 26,900 x 30 = Rp. 807,000
es batu Rp. 7,500 x 30 = Rp. 225,000
gula pasir Rp. 31,000 x 30 = Rp. 930,000
daun pandan Rp. 2,000 x 30 = Rp. 60,000
nangka Rp. 8,000 x 30 = Rp. 240,000
garam Rp. 4,000 x 30 = Rp. 120,000
plastik pembungkus Rp. 11,000 x 30 = Rp. 330,000
gelas cup plastik Rp. 21,000 x 30 = Rp. 630,000
sendok plastik Rp. 9,000 x 30 = Rp. 270,000
pengemas Rp. 8,000 x 30 = Rp. 240,000
sabun cuci Rp. 350 x 30 = Rp. 10,500
gas LPG Rp. 17,500 x 30 = Rp. 525,000
sewa tempat Rp. 15,000 x 30 = Rp. 450,000
air dan listrik Rp. 15,500 x 30 = Rp. 465,000
Total Biaya Variabel Rp. 10,942,500

Total Biaya Operasional
Biaya tetap + biaya variabel = Rp. 12,543,542

Pendapatan per Bulan
100 porsi x Rp. 5,000 = Rp. 500,000
Rp. 500,000 x 30 hr = Rp. 15,000,000

Keuntungan per Bulan
Laba = Total Pendapatan – Total Biaya Operasional
Rp. 15,000,000 12,543,542 = Rp. 2,456,458

Lama Balik Modal
Total Investasi / Keuntungan = Rp. 9,032,239 : 2,456,458 = 4 bln

Berdasarkan atas deskripsi untuk perhitungan analisa usaha sup buah pelangi yang tertera di atas, dengan menganalisa asumsi tersebut maka Anda akan mengeluarkan sejumlah biaya yang bernilai Rp 9,032,239 yang dialokasikan untuk biaya investasi, serta anggaran alokasi pemakaian biaya tetap senilai Rp 1,601,042 untuk kebutuhan biaya variabel sejumlah Rp 10,942,500 serta anggaran Rp 12,543,542 untuk total biaya operasional.

Lewat analisa usaha sup buah pelangi ini dapat diasumsikan untuk waktu satu bulan totalnya penerimaan yang di dapatkan melalui penjualan sup buah pelangi sebanyak 100 porsi dalam sehari dengan dibanderol Rp 5.000 per porsi akan memperoleh rata-rata penjualan sup buah pelangi perhari dengan mengantongi nilai berjumlah Rp 500,000 Namun jika dihitung dalam waktu satu bulannya maka usaha sup buah pelangi akan mendapatkan hasil Rp 2,456,458. Sehingga bisa dideskripsikan apabila usaha sup buah pelangi sangat menguntungkan dengan harga nilai jual yang terjangkau. Supaya kembali modal berjualan dari sup buah pelangi ini membutuhkan waktu selama 4 bulan.

Selamat berusaha, semoga sukses.